Posts

Atasi Perut Buncit dengan Gerakan Yoga

Image
Yoga sendiri adalah aktivitas olah tubuh dan pikiran yang berfokus pada kekuatan, fleksibilitas dan pernapasan untuk meningkatkan kualitas mental dan fisik pelakunya. Postur atau rangkaian gerakan dan pernapasan adalah dua komponen utama yoga. Makanya saat melakukan gerakan-gerakan ini, kalian harus tetap fokus ke pernapasan inhale dan exhale secara teratur supaya gerakan dan hasilnya nanti juga maksimal. Nah berikut beberapa gerakan yoga mengecilkan perut buncit yang bisa kamu coba di rumah. 1. Tadasana Sebelum memulai yoga demi mengecilkan perut buncit, awali yoga dengan gerakan tadasana. Karena termasuk gerakan yoga untuk pemula, sehingga tadasana sangat mudah dilakukan. Caranya: Berdirilah tegak diatas matras dan letakan tangan disamping badanmu. Kemudian berjinjit dan tarik kedua tanganmu ke atas sembari menarik nafas. Setelah 5 detik, kamu bisa kembali kembali menapak ke matras sembari menghela nafas. Lakukan latihan seperti itu sebanyak 5-10 kali. Pose ini memiliki

Manfaat buah pisang

Image
9 Manfaat Pisang Bagi Kesehatan dan Pengobatan Penyakit   Manfaat pisang sudah tidak diragukan lagi, ini sebabnya pohon pisang menjadi salah satu tanaman yang menjadi primadona di Indonesia. Hampir di setiap pelosok daerah, terdapat berbagai macam pisang. Bahkan disetiap kebun-kebun terdapat setidaknya ada 1 buah pohon pisang. Buah yang satu ini memang multi guna, berbagai jenis makanan menggunakan buah pisang sebagai bahan dasar ataupun pendampingnya. Kandungan Gizi Pisang Pisang Pisang adalah salah satu buah yang paling banyak dikonsumsi di dunia untuk alasan yang baik. Buah kuning berbentuk melengkung yang dibungkus dengan segudang gizi besar. Pisang tumbuh setidaknya disekitar 107 negara dan menempati peringkat keempat di antara dunia tanaman pangan yang di nilai secara moneter. Manfaat kesehatan yang mungkin didapatkan dari mengkonsumsi pisang termasuk menurunkan risiko kanker, asma, menurunkan tekanan darah dan  meningkatkan kesehatan jantung. Rincian gizi pisan

Manfaat buah rambutan

Image
8 Manfaat Buah Rambutan untuk Kesehatan dan Kecantikan Manfaat dan khasiat buah rambutan  untuk kesehatan dan kecantikan akan saya ulas secara lengkap untuk Anda. Buah rambutan dikenal memiliki manfaat untuk ibu hamil, kulit wajah, janin, kesuburan pria, dan mencegah munculnya jerawat. Untuk manfaat buah rambutan lebih lanjut akan saya bahas secara merinci untuk Anda, agar Anda mengetahui apa sajakah sebenarnya manfaat buah rambutan itu. Buah rambutan dengan nama latin Niphelium Lappaceum merupakan salah satu buah yang banyak tumbuh subur di wilayah Indonesia. Sesuai namanya, buah yang memiliki rasa manis yang khas ini umumnya memiliki beberapa bagian buah yang di namakan rambut buah. Oleh karena itu namanya buah rambutan kalau di Indonesia. Tahukah Anda, dibalik manisnya buah rambutan terdapat beberapa manfaat dari buah rambutan tersebut bagi kesehatan?  Berikut ulasannya untuk Anda. Manfaat Buah Rambutan untuk Kesehatan Seperti yang sudah saya jelaskan sebelumnya, ji

5 Cara Mudah Membuat Aplikasi Android Tanpa Harus Coding

Image
5 Cara Mudah Membuat Aplikasi Android Tanpa Harus Coding Detik ini,  Android  sudah menjadi salah satu sistem operasi dengan pengguna terbanyak di seluruh dunia, mengalahkan sistem operasi lainnya yang juga populer seperti  iOS  dan  Windows . Maka dari itu, salah satu media yang tepat untuk mempopulerkan produk, website, ataupun artikel kita ya melalui Android ini. Seperti telah kita ketahui bahwa aplikasi Android memiliki ekstensi  APK , dan selama ini acap kali dibuat menggunakan aplikasi Android Studio. Jika kamu ingin memiliki aplikasi Android sendiri secara instan tanpa harus belajar  coding  terlebih dahulu, maka di bawah ini kami sudah susun  5 website tepat untuk membuat aplikasi Android tanpa coding . 5 Cara Mudah Membuat Aplikasi Android Tanpa Harus Coding 1.  AppsGeyser Sebagai pembuka dari  list  kita kali ini ialah sebuah website bernama  AppsGeyser . Website ini secara profesional akan menuntun kamu untuk menciptakan aplikasi pertama berbasis Android